Ilmu Al-Quran dan Tafsir

  • STRUKTUR PRODI
  • SEJARAH
  • VISI MISI
  • AKREDITASI
  • DOSEN IAT
  • PRESTASI MAHASISWA
  • HIMAPRODI IAT
  • KERJASAMA
  • KURIKULUM
  • RPS
  • PUSTAKA
  • EVALUASI PENJAMINAN MUTU
  • SARANA
  1. DESKRIPSI DAN SEJARAH PENDIRIAN

Pendidikan tentang ilmu al-Qur’an dan Tafsir di Kabupaten di sinjai pada hakikatnya telah ada sejak dahulu, jauh sebelum Sekolah Tinggi Agama Islam didirikan di Sinjai. Hal demikian membuktikan bahwa masyarakat sinjai memiliki perhatian yang tinggi terhadap al-Qur’an. Perhatian terhadap pendidikan al-Qur’an di warnai dengan maraknya lembaga pendidikan pesantren, setidaknya terdapat 13 lembaga pendidikan pesantren di Kabupaten sinjai yang fokus pendidikannya adalah tahfidz al-Qur’an.

Jika ditilik sejarahnya, menjadi kajian sejarah tersendiri untuk sinjai, sehingga lahirlah istilah slogan kabupaten sinjai denga istilah bumi panrita kitta’ yang sering di perbincangkan dan banggakan oleh masyarakat sinjai.

Sehubungan dengan itu, pada tahun 2015 jajaran pimpinan IAIM yang pada saat itu masih bernama STAIM dan beberapa dosen merumuskan  ide melalui diskusi-diskusi lepas sambil minum kopi untuk membuka program studi baru yaitu program studi Ilmu al-Qur’an dan Tafsir sebagai wadah bagi generasi-generasi masyarakat sinjai yang cinta terhadap al-Qur’an.

Perumusan ide tersebut kemudian ditindaklanjuti melalui rapat senat Instituti sehingga terbentuklah panitia penyusun proposal pengajuan program studi baru yang diketuai langsung oleh Muhammad Zulkarnain Mubhar, M.Th.I.

Keinginan untuk mendirikan Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir selanjutnya ditindaklanjuti melalu pengajuan dan pengusulan pendirian program studi yang akhirnya mendapatkan izin penyelenggaran pada tanggal 20 Januari Tahun 2015 sesuai dengan SK Kementrian Agama RI. Nomor 361 Tahun 2015 jenjang Program Sarjana (S1), yang ditindak lanjuti melalui Surat Keputusan Rektor pada tanggal 25 Januari 2015 Nomor 22/1.3.AU/F/KEP/2015 Tentang pendirian Program Studi Ilmu al-Qur’an dan Tafsir Sekolah Tinggi Islam Muhammadiyah Sinjai dan Resmi beroperasi pada 1 Mei 2015 menerima mahasiswa baru.

Program studi Ilmu al-Qur’an dan Tafsir yang resmi telah mendapat izin operasional pada tahun 2015 tersebut dinahkodai oleh Muhammad Zulkarnain Mubhar, M.Th.I. sebagai Ketua Program studi pertama berdasarkan SK Rektor tentan pengankatan ketua program studi Ilmu al-Qur’an dan Tafsir Nomor 192/1.3AU/D/KEP/2015 hingga 25 Agustus 2016. Selanjutnya digantikan oleh Kusnadi, Lc.,M.Pd.I. berdasarkan SK Rektor tentan pengankatan ketua program studi Ilmu al-Qur’an dan Tafsir Nomor 226/1.3.AU/D/KEP/2016 dan berakhir pada tanggal 10 maret 2020. Dan diangkat kembali pada tanggal 10 maret 2020 berdasarkan SK Rektor tentan pengankatan ketua program studi Ilmu al-Qur’an dan Tafsir No. 042/1.3.AU/B/KEP/2020.

Setelah berdirinya pada tahun 2015 Program Studi Ilmu Al-Qur’an ditetapan untuk berada dibawa Lingkungan Fakultas Ushuluddin dan Komunikasi Islam pada tanggal 1 Desember 2016 berdasarkan Surat Keputusan Rektor tentang Pembagian Fakultas No. 312/1.3.AU/D/KEP/2016 dan kemudian mendapatkan Status Akreditasi pada tahun 2018 berdasarkan Surat Keputusan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Nomor 365/SK/BAN-PT/Akred/S/1/2018/ dengan status terakreditasi peringkat C dengan Nilai 294 Terhitung dari 30 Januari 2018 – 30 Januari 2022.

Visi

Menjadi Program studi yang Kompetitif dalam pengembangan Ilmu Al-Qur’an dan
Tafsir Berbasis Riset dan Teknologi pada Tahun 2027

 

Misi

1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran Berbasis Riset dan Teknorogi di Bidang Ilmu Al-Qur,an dan Tafsir
2. Mengembangkan peneritian Berbasis Riset dan Teknologi di Bidang Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir
3. Menyelenggarakan pengabdian kepada Masl,arakat Berbasis Riset dan Teknologi di Bidang IImu Al-Qur’an dan Tafsir
4. Melakukan Kajian Al-Islam dan Kemuhammadiyahan Berbasis Riset dan Teknologi di Bidang llmu Al-Qur’an dan Tafsir.

Tujuan

1. Menjadi program studi yang professional, kapabel dan unggul dalam bidang ilmu al-Qur’an dan Tafsir yang bercirikan ke_lslaman, ke-Muhammadiyahan dan ke-indonesiaan
2. Menjadi program studi yang responsive terhadap kajian keilmuan Islam modem berbasis nilai-nilai Qur,ani
3. Menjadi program studi yang sustainablel (berkeranjutan) dengan tatakelola yang akuntabel, transparan dan terpercaya
4. Meningkatkan pemahaman keislaman dan kemuhammadiyahan dalam bidang Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir.

Profil Lulusan

1. Ahli Bidang Qur’an dan Tafsir
2. Peneliti Bidang Qur’an dan Tafsir
3. Praktisi Sosial, baik secara kelembagaan maupun personal, termasuk profesi sebagai guru Qur’an dan Tafsir (PNS)

Program studi Ilmu al-Qur’an dan Tafsir yang resmi telah mendapat izin operasional pada tahun 2015. Setelah berdirinya pada tahun 2015 Program Studi Ilmu Al-Qur’an ditetapan untuk berada dibawa Lingkungan Fakultas Ushuluddin dan Komunikasi Islam pada tanggal 1 Desember 2016.kemudian mendapatkan Status Akreditasi pada tahun 2018 berdasarkan Surat Keputusan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Nomor 365/SK/BAN-PT/Akred/S/1/2018/ dengan status terakreditasi peringkat C dengan Nilai 294 Terhitung dari 30 Januari 2018 – 30 Januari 2022.

Untuk Melihat Dokument Akreditasi Program Studi Ilmu Al-Quran dan Tafsir KLIK DISINI

Dosen yang ada di Fakultas Ushuluddin dan Komunikasi Islam berasal dari berbagai Perguruan
tinggi di Indonesia bahkan dari Luar negeri seperti dari UIN Sunan Kalijaga, Universitas Muslim
Indonesia (UMI), UIN Alauddin Makassar, Institut Ilmu Al-Qur’an (IIQ) Jakarta, UIN Sunan
Ampel Surabaya, Universitas Al-Azhar Kairo, dan Universitas Imam Muhammad Bin Saud
Riyadh Saudi Arabia

Untuk Informasi mengenai Dosen Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir

KLIK DISINI

HIMAPRODI berkedudukan di tingkat Program Studi. HIMAPRODI membina dan mengembangkan profesi dan bidang keilimuan (kokurikuler) mahasiswa sesuai dengan Program Studinya.

Untuk melihat SK Pengurus Himaprodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir KLIK

DATA MOU DAN MOA PROGRAM STUDI ILMU AL-QUR’AN DAN TAFSIR

TAHUN AKADEMIK 2017/2018-2021/2022

No

Lembaga Mitra

Tindak Lanjut Kerjasama

Waktu dan Durasi

Bukti Kerjasama

Tahun Berakhirnya Kerjasama

Tingkat Internasional

1

Muhammadiyah Islamic College Singapore: https://drive.google.com/file/d/1Up0hg7yZG8gC8eY4rc32e2Dwx_

O3YhJY/view?usp=sharing

a.    Kuliah Kerja Nyata Internasional

b.   Magang Internasional

12 November 2019-18 November 2019

Dokumen Laporan KKN dan Magang Internasional: https://drive.google.com/file/d/1K7_bMT27ZUig6XHvk-8WEXvWdUto9wEA/view?usp=sharing

2017-2022 (MoU sudah berakhir dan sudah diperbaharui kembali dengan MoA)

2

Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) International Muhammadiyah Batam: https://drive.google.com/file/d/18By_2_qmnUevShNU19sRMPPgj7ChAiIc/view?usp=sharing

Dosen Tamu

18 November 2019

Surat Penugasan dan Daftar Hadir

 

2019-2023

3

Persatuan Hira Singapura: https://drive.google.com/file/d/1Yzd-bG4Qsgq8d2iRRvsPx-F4tiLXsNgS/view?usp=sharing

a.    Kuliah Kerja Nyata Internasional

b.   Magang Internasional

12 November 2019-18 November 2019

Dokumen Laporan KKN dan Magang Internasional: https://drive.google.com/file/d/1K7_bMT27ZUig6XHvk-8WEXvWdUto9wEA/view?usp=sharing

2019-2023

Tingkat Nasional

1

UIN Datokarama Palu: https://drive.google.com/file/d/1K5Is0vB27TM9mAXiBvNkIV5iNm68271I/view?usp=sharing

Webinar Nasional dengan Tema “Menakar Urgensi Living Qur’an sebagai Model Penelitian dalam Studi Al-Qur’an”

Sabtu, 27 November 2021. Pukul 09.00-12.30

Dokumen Laporan Kegiatan

a.   Link Bukti Webinar: https://drive.google.com/file/d/1xiftIuWeI1v65cyh4010MoualcuJsXnP/view

2017-2022 (Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

2

Universitas Muhammadiyah Magelang: https://drive.google.com/file/d/1vvMNgh4QpjJhVDMRpKbZ2dWJ-fkp-LHB/view?usp=sharing

a.   1st Borobudur International Symposium on Humanities, Economics, and Social Sciences

b.   2nd Borobudur International Symposium on Multidisciplinary Studies Online Virtual Conference

a.    30 Oktober 2019

b.   18 November 2020

Dokumen Hasil Kegiatan:

a.   Link publikasi hasil Symposium: https://www.atlantis-press.com/proceedings/bis-hess-19/125939414

b.   Link publikasi hasil symposium: https://eudl.eu/doi/10.4108/eai.18-11-2020.2311622 dan bukti presentasi:

2019-2024

3

Ar-Rasyid Tahfizh Center Bogor: https://drive.google.com/file/d/1F7wIsUxe09qwNLTMJQxkZ-szl73HdHbu/view?usp=sharing

Pembinaan Rumah Tahfizh dan TK-TPA

22 September 2020

Dokumen Hasil Kegiatan

2019-2024

Tingkat Lokal

1

Kelurahan Tassililu Kecamatan Sinjai Barat: https://drive.google.com/file/d/14-k2IX_bZ55QdsuN0yds0uCE1Mru1gV4/view?usp=sharing

Pengabdian Kepada Masyarakat

26 Maret 2022

a.      Surat Tugas

b.      Dokumen Hasil Kegiatan PkM: Laporan PkM Dosen https://docs.google.com/document/d/1TtVeN0zYCyeF9bTxTH5Qtu0jMJc1Npc0/edit?usp=sharing&ouid=103052586931010192435&rtpof=true&sd=true

2022-2026

2

Desa Talle Kecamatan Sinjai Selatan: https://drive.google.com/file/d/1lwqspi8zhSvrRayDTlGLcTkKikLaV1jR/view?usp=sharing

Pengabdian Kepada Masyarakat

31 Maret 2021 dan 21 Juni 2021

a. Surat Tugas

b. Dokumen Hasil Kegiatan PkM: Laporan PkM Dosen: https://drive.google.com/file/d/111Vu3iUy1CELxKRXp-kSWAgdgrW7IWea/view?usp=sharing

2021-2026

3

Pondok Pesantren Syiar Islam Sinjai Timur: https://drive.google.com/file/d/1JqHla50jU31_

RXkmyqsX1pTsntTg96ZV/view?usp=sharing

Magang Mahasiswa

24 September 2020-24 Oktober 2020, 27 September-27 Oktober 2021

Dokumen Laporan Magang

2017-2022

(Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

4

Pondok Pesantren Darul Hikmah Lenggo-Lenggo Sinjai Timur: https://drive.google.com/file/d/1RKWDf-X6e_jAHHTKP1XQA4lz-rEBLnrU/view?usp=sharing

Magang Mahasiswa

24 September 2020-24 Oktober 2020, 27 September-27 Oktober 2021

Dokumen Laporan Magang

2017-2022

(Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

5

Pondok Pesantren Darul Istiqamah Lappa’e: https://drive.google.com/file/d/1921_4NrM03Ru98JHeh3Q8vG03IZrCYiK/view?usp=sharing

Magang Mahasiswa

24 September 2020-24 Oktober 2020, 27 September-27 Oktober 2021

Dokumen Laporan Magang

2017-2022

(Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

6

Desa Era Baru Kecamatan Tellulimpoe: https://drive.google.com/file/d/1VSlqP8ECScph1pxI2FoU0I_E922kIX/view?usp=sharing

Belum ditindaklanjuti (Pihak Desa tidak menyambut baik MoA yang telah disepakati)

2021-2026

7

UIN Alauddin Makassar: https://drive.google.com/file/d/1zrmf35EFXWC33UmD2eNMOlRabL1qxjB9/view?usp=sharing dan https://drive.google.com/file/d/14-k2IX_bZ55QdsuN0yds0uCE1Mru1gV4/view?usp=sharing

Belum ditindaklanjuti

2020-2025

8

Pondok Pesantren Darul Istiqamah Biroro Sinjai Timur: https://drive.google.com/file/d/1CaejSw20Ow

DNn5CtNDc5oMHVMHbBhLEF/view?usp=sharing

Belum Ditindaklanjuti

2017-2022

(Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

9

Pondok Pesantren Al-Mubarak Jampalenna: https://drive.google.com/file/d/1dy2ZghHPKEVw0hJYxE6-DNTCM3AUvxCH/view?usp=sharing 

Belum Ditindaklanjuti

2017-2022

(Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

10

Pondok Pesantren Darul Istiqamah Puce’e Sinjai Selatan: https://drive.google.com/file/d/171alt9d4j-IzG99epiOjFTCPAu7OXO9r/view?usp=sharing

Belum Ditindaklanjuti

2017-2022

(Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

11

Pondok Pesantren Al-Markaz Al-Islami Darul Istiqamah Sinjai: https://drive.google.com/file/d/1e7QG52uId49mo4SjXk1_-HI1lRWsmZ6s/view?usp=sharing

Belum Ditindaklanjuti

2017-2022

(Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

12

Pondok Pesantren Tahfidzul Qur’an Wadi Mubarak: https://drive.google.com/file/d/1l25Q69R-Cdb1QOMCoHgEtvUYCAm7Ronq/view?usp=sharing

Belum Ditindaklanjuti

2017-2022

(Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

13

Pondok Pesantren Darul Ishlah Bulukumba: https://drive.google.com/file/d/16KVktY0dZxS-l-_tp-_76rV4jf2jEjv7/view?usp=sharing

Belum Ditindaklanjuti

2017-2022

(Sudah Berakhir dan dipertimbangkan untuk diperbaharui)

 

 

CATATAN KETERLAKSANAAN KERJASAMA TAHUN AKADEMIK 2017/2018-2021/2022:

No

Tingkat

Jumlah Kerjasama

Terlaksana

Tidak Terlaksana

1

Internasional

3

3

2

Nasional

3

3

3

Lokal

14

5

8

Pemenuhan karakteristik proses pembelajaran pada program studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir
yang terdiri atas sifat interaktif, holistik, integratif, saintifik, kontekstual, tematik, efektif,
kolaboratif, dan berpusat pada mahasiswa mengikuti rumusan standar proses pembelajaran
yang ditetapkan pada SPMI Fakultas. Untuk Melihat Rencana Pembelajaran Semester Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir klik disini

  1. KITAB TAFSIR
  2. KITAB ULUM AL-QURAN DAN USHUL AT-TAFSIR
  3. Software Pencari Hadis Berbahasa Indonesia
  4. Software Qur’an Kemenag In Word
  5. Koleksi Buku dan Kitab Tafsir Kemenag  
  6.  Tafsir Al Mishbah – Muhammad Quraish Shihab (15 Jilid)
  7. Tafsir Fathul Qadir – Imam Asy Syaukani (12 Jilid)
  8. Tafsir Fi Zhilalil Quran – Sayyid Quthb (12 Jilid)
  9. Tafsir Hidayatul Insan – Abu Yahya Marwan Bin Musa (04 Jilid)
  10. Tafsir Ibnu Katsir – Abdullah Bin Muhammad (08 Jilid)
  11. Tafsir Jalalain – Imam Jalaluddin Al Mahalli (02 Jilid)
  12. Tafsir Al Munir – Wahbah Az Zuhaili (15 Jilid)
  13. Tafsir An Nur – Muhammad Hasbi Ash Shiddieqy (05 Jilid)
  14. Tafsir Al Qurthubi – Muhammad Ibrahim Al Hifnawi (20 Jilid)
  15. Tafsir Tarbawi – Suteja (04 Jilid)
  16. Tafsir Ath Thabari – Ahmad Muhammad Syakir (26 Jilid)
  17. Tafsir Talkhishul Habir – Ibnu Hajar Al Asqalani (06 Jilid)
  18. Tafsir Ibnu Abbas – Ali Bin Abu Thalhah (853 Hlm.)
  19. Tafsir Ibnu Mas’ud – Muhammad Ahmad Isawi (1144 Hlm.)
  20. Tafsir Al Usyr Al Akhir – Tim Kajian Tafsir (220 Hlm.)
  21. Tafsir Wal Mufassirun – Muhammad Sofyan (114 Hlm.)
  22. Ilmu Tafsir – Ahmad Sarwat (108 Hlm.)
  23. Tafsir Ayat-Ayat Ekonomi – Azhari Akmal Tarigan (261 Hlm.)
  24. Mengenal Tafsir Ahkam – Isnan Anshory (54 Hlm.)
  25. Tafsir Tentang Waktu – Nouman Ali Khan (143 Hlm.)
  26. Metodologi Tafsir Masa Ke Masa – Abdul Hadi (285 Hlm.)
  27. Metodologi Ilmu Tafsir – Makmun Mukmin (398 Hlm.)
  28. Tafsir Ayat Sufistik – Irwan Muhibudin (173 Hlm.)
  29. Tafsir Juz Amma – Marwan Hadidi (238 Hlm.)
  30. Tafsir Maudhu’i (Makna & manfaat) – Taufiq Rahman (165 Hlm.)
  31. Tafsir Tentang Kesolehan – Muhsin Mahfudz (192 Hlm.)
  32. Tafsir Ayat-Ayat Pendidikan (80 Hlm.)
  33. Tafsir Ayat-Ayat Riba – Sayyid Quthb (202 Hlm.)
  34. Tafsir Tentang Musibah – Sudarnoto Abdul Hakim (315 Hlm.)
  35. Tafsir Ayat-Ayat Hukum – Sahkholid Nasution MA (89 Hlm.)

 

untuk melihat evaluasi penjaminan mutu Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir klik disini